Iklan

Kapan-kapan mau tak pasang iklan di sini!! :)

Obat Tradisional Penyakit Cacingan Koreng dan Wasir

Obat Tradisional Penyakit Cacingan Koreng dan Wasir ~ Penyakit memang tidak dapat dihindari, bila sudah  terkena penyakit kita pun harus mengobati. Pengobatan tradisional akan lebih efisien tentunya menghemat bianya, hasilnya pun sama yang penting bisa sembuh dari penyakitnya.
Di artikel ini akan menjelaskan pengobatan masuk angin, cacingan, wasir, koreng bernanah secara alami / obat tradisional. Bagaimana caranya, yuk simak dibawah ini:

Obat Tradisional Penyakit Cacingan Coreng dan Wasir


Masuk angin
Ambil bawang merah 8 siung digiling halus dengan air kapur sirih. Lakukan untuk menggosok punggung dan perut.

Cacingan
Ambil bawang merah 3 siung giling atau diparut lalu ditempelkan pada tempat yang gatal. Lakukan menjelang tidur.

Bawasir
Caranya ambil bawang merah 3 siung digiling halus, campur dengan serbuk belerang satu sendok teh, kemudian diremas dengan minyak kelapa dua sendok makan. Untuk melumas sekitar bul yang sakit. Lakukan 2 kali sehari sebanyak yang diperlukan.

Coreng bernanah
Caranya ambil 3 siung bawang merah dan dibakar, dicampur dengan bubuk blerang 1 sendok teh, kemudian tamabahkan minyak kelapa secukupnya. Tumbuk halus semuanya. Lalu oleskan pada coreng, lakukan setiap menjelang tidur sebanyak yang diperlukan.

Sumber:  Mengenal Tanaman dan Khasiatnya, Ny. Tunas Widiarti, BA

Demikianlah mengenai Obat Tradisional Penyakit Cacingan Koreng dan Wasir. Bila anda mencari atau untuk tambah pengetahuan mengenai  melangsingkan tubuh, lemah sahwat, dan kembung lihat selengkapnya  Obat Tradisional Melangsingkan Tubuh dan Manfaat Buah Delima. Rempah-rempah indonesia tidak akan habis untuk di konsumsi atau dibuat untuk obat, mari kita lestarikan tanah kita. Tanah kita tanah yang subur, tanah yang makmur (maunya sih gitu). Semoga lekas sembuh!!




0 Response to "Obat Tradisional Penyakit Cacingan Koreng dan Wasir"

Post a Comment

Terimakasih atas komen anda..!!